Senin, 07 November 2011

"KATA H A T I"


Seakan Menekan, Seakan Berlawanan..
Satu Sisi Buruk Namun Disisi Lain Baik
Jawaban Antara “Iya” Atau “Tidak”..
   Tapi Aku Tahu Hati Tidak Mungkin Berbohong
   Semuanya Membuat ku Bingung
   Keraguan Ini Membuat ku Bimbang
Tuhan., Beri Aku Petunjuk-Mu
Beri Aku Pencerahan-Mu
Hati Ini Berkata “Tidak”
Tapi Bibir Ini Berkata “Iya”
  Mana Yang Harus Ku Pilih..?
  Semoga Dengan “Kata Hati”, Ku Temui Jawabnya..

Rabu, 02 November 2011

KESENDIRIAN












Dalam bayang malam
    Dingin melengkapi begitu malam
Lingkaran sunyi melambai-lambai
    Menjauhi malam ..

Labuhan menerjam
  Bagai dalam tak tenggelam oleh angin malam dan diam
Tak jua ia menggeram
  Sampai pada akhirnya aku terdiam
Tertunduk karna malam 
   Kesunyian Malam Jangan Mengangap Sendiri 
Tapi Sang Malam Selalu Ditemani Oleh Bintang .. 
   Begitu pun Juga Kita.. Meskipun Badai Menerpa 
Aku Akan S'lalu Ada Untuk mu..

Senin, 31 Oktober 2011

KIAMAT MENURUT ALAM SEMESTA


Tanda-tanda Kiamat



Kiamat Menurut Ilmu Alam Semesta

Bahwa bumi akan hancur berkeping-keping seperti kapas berterbangan. Beberapa penelitian ilmuwan membuktikan bahwa kiamat adalah kepastian. Hanya kapan itu terjadi adalah rahasia Allah Subhanahu wa Ta'ala. Namun, mari kita lihat pandangan dan perhitungan para ilmuwan.

Jika kita rajin mendengar keterangan-keterangan dariweb NASA, mereka pernah mengatakan bahwa sudah banyak planet yang berbalik arah putar. Jika pada planet bumi kita ini matahari masih terbit dari arah timur, maka dalam beberapa tahun ini terdapat beberapa fenomena baru yang menurut mereka planet lain sudah mulai berbalik arah dan matahari terbit dari arah barat. Dari sisi ilmiah, inilah pertanda akhir jaman mendekati kiamat. 

Pertama : Mengenai planet X (nibiru).
Adalah menurut para ilmuwan, dari sekian banyak planet yang berbalik arah putar. Mereka menemukan adanya planet dari galaksi lain yang bergerak memasuki orbit dalam tata surya kita. Planet ini kemudian diberi nama planet X (Nibiru).





Planet X
Planet Nibiru adalah bintang lain yang tertarik gravitasi matahari lalu masuk ke tatasurya kita. Parahnya dia berrevolusi berlawanan dengan revolusi bumi dan planet lain di tatasurya kita. Jalurnya pas di jalur bumi. Sehingga pada suatu masa bumi akan ditabrak oleh benda yang besarnya 100 kali lipat dengan sama-sama kecepatan superdahsyat. Bisa dibayangkan seperti apa kemungkinannya. Pasti hancur berkeping-keping.









Inilah perbandingan besar bumi dengan Nibiru
Ilmuwan menyebut 50 tahun lagi planet x ini akan memasuki orbit tata surya kita sejak ditemukan tahun 2003. Berarti kiamat boleh terjadi pada tahun 2053 ? Allah-lah Yang Maha Mengetahui dan Maha Kuasa.

Kira-kira seperti inilah kalau bumi kita di tabrak 

Yang kedua. Awan Smith.
Awan Smith, diambil dari nama Gail Smith, seorang astronom AS yang mendeteksinya pertama kali pada tahun 1963 saat meneliti di Universitas Leiden, Belanda.

Awan Smith
Awan Smith adalah Gumpalan awan raksasa yang mengandung gas hidrogen dalam volume sangat besar tengah melesat mendekati piringan Galaksi Bima Sakti, tempat tata surya kita berada. Jika dilihat dari Bumi, lebar gumpalan awan tersebut sebanding dengan 30 kali lebar Bulan. Awan Smith membawa energi sangat besar berupa gas hidrogen yang cukup untuk membentuk jutaan bintang seukuran Matahari. Awan Smith merupakan gumpalan gas yang berukuran panjang mencapai 11.000 tahun cahaya dan lebar 2.500 tahun cahaya.

Objek tersebut saat ini berada 40.000 tahun cahaya dari Bumi dan 8.000 tahun cahaya dari piringan Bimasakti. Objek yang pantas disebut kabut monster di ruang kosmos ini bergerak dengan kecepatan 240 kilometer perdetik dan diperkirakan menabrak piringan galaksi Bimasakti dengan kemiringan 45 derajat Tabrakan dahsyat yang diperkirakan terjadi antara 20-40 juta tahun lagi akan menghasilkan kembang api spektakuler di langit. 

Ketiga : Tabrakan galaksi Andromeda.


Galaksi Andromeda.
Galaksi paling dekat dengan galaksi kita adalah Andromeda. Saat ini galaksi andromeda melayang mendekati bimasakti dengan kecepatan 300.000 mil per jam, 100 kali lebih cepat daripada peluru yang melesat dengan kecepatan tinggi. Ketika bertabrakan, Andromeda akan mengubah galaksi bimasakti kita selamanya.

Minggu, 30 Oktober 2011

BE YOU'R SELF ..

Apa pun yang membuat mu nyaman ..
   Lakukan lah ..
Seperti yang pernah ku bilang ..
   “Be you’r self”

Kamu ga’ perlu jadi orang lain .. ^_^
  Tuk disukai oleh orang lain ..
Seperti kuu-kupu
  Yang dilihat bukan perbedaannya
Tapi karna keindahannya ..

Belajar ‘Tuk Menghargai Orang ..







]





Belajar lah tuk menghargai orang ..
   Walau kamu membencinya
Belajar lah tuk menjaga perasaan orang ..
   Walau kamu tidak menyukainya
Belajar lah tuk membahagiakan orang ..
  Walau kamutidak menyayanginya

Jangan pernah belajar tuk menyakiti orang ..
   Karna setetes air matanya
Kelak akan menjadi 1000 tetes air mata
  Yang kamu keluarkan tuk orang yang kamu saying ..

Sabtu, 29 Oktober 2011

Di KEHIDUPAN KU ..

Kadang Ku Melihat Keatas,, Menatap Kesenangan Itu
  Lalu Ku Bertanya, “Kapan Ya Ku Bisa Menjadi Orang Kaya..?”
Kadang Ku Melihat Kearah Samping, Lalu Ku Bertanya
  “Kapan Ya Ku Bisa Punya Mobil Dan Pakaian Bagus..?”
Kadang Pula Ku Melihat Kebelakang, Lalu bertanya
  “Kapan Ya Ku Seperti mereka Yang Berhasil..?”

Tapi Aku Tak Pernah Melihat Kearah Bawah.. Sama Sekali Tidak !
  Lalu Ada Yang Bertanya Kepada ku ..
“Kapan Kau Pernah Mensyukuri Segala Yang Kau Dapatkan..?”
  Apa Kau Tak Menyadari Dengan Segala Yang Kau Dapati..?